-->

Bosan Tanpa Restu Orang Tua, Nih Tips Ngenalin Pacar Ke Orang Tua

Advertisemen
Bagi sepasang sejoli yang sudah mantap dalam menjalani kisah cinta sehidup semati, hal yang tersulit selanjutnya yaitu mendapat restu dari kedua orang tua. Ngenalin pacar ke orang tua merupakan suatu keharusan jika ingin mendapat restunya, permasalahnya yaitu masih begitu banyak pasangan sejoli yang canggung dalam urusan mempertemukan pacar kepada kedua orang tuanya.

Tips Ngenalin Pacar Ke Orang tua


Jika benar-benar sudah mantap dengan hubungan asmara yang saat ini anda jalani, sebaiknya sudah waktu anda benar-benar memikirkan bagaiman caranya agar mendapat restu dari kedua orang tua, jika tidak, bisa-bisa hubungan anda dengan pasangan akan berakhir dengan perpisahan. 

Jika saat ini anda belum bisa memperkenalkan pacar kepada orang tua karena tidak tau bagaimana cara memperkenalkannya, jangan bingun dulu karena kami punya solusinya berikut ini.

1. Buatlah Pertemuan Antara Pacar dengan Orang Tua Menjadi Santai

Pertemuan Antara Pacar dengan Orang Tua


Yang perlu diingat bahwa pertemuan tersebut sebatas perkenalan saja, jangan terlalu serius ngobrol dengan orang tua, seperti orang yang sedang lamaran. Disarankan buatlah percakapan kalian sesantai mungkin. Umumnya orang tua akan lebih mudah menerima doi jika dalam keadaan santai. Contohnya, jika nada ditanya oleh orang tua tentang sih doi, jawab aja dalam keadaan bercanda
"Calon menantu yang paling baik dan ganteng sedunia. Heheheh"
orangtuamu mungkin akan tertawa mendengar jawaban candaanmu tersebut.

2. Ajak Belajar Bersama Dirumah atau Ngobrol Masalah Pekerjaan

Belajar Bersama Dirumah


Biasakan mengajak si doi kerumah dalam membahas hal-hal positif. Jika anda mahasiswa, ajaklah si doi untuk belajar bareng dirumah. Jika anda sudah bekerja, ajaklah si doi ke rumah untuk membahas permasalahan perkerjaan. Hal-hal positif seperti untuk mampu memberikan kekuatan agar orangtua merestui doi. Sebab orangtua sering melihat anda dengan si doi dalam bekerja sama.

3. Seringlah Undang Si Doi dalam Acara Keluarga

Undang Si Doi dalam Acara Keluarga


Rajin-rajinlah mengajak si doi jika keluarga mengadakan acara, baik acaran kecil-kecilan maupun acara besar. Melalui acara tersebut anda dapat mengenalkan si doi secara pelan-pelan dan ingatkan si doi agar selalu membantu keluarga dalam acara tersebut, biar orang tua anda dapat lebih akrab dengan si doi dan jangan lupa tips yang pertama. Jika anda lakukan dengan baik kesempatan untuk direstu lebih besar buat kalian.
Advertisemen